Kadjiro – Di era serba digital seperti saat ini, membuat banyak hal bisa dilakukan dengan menggunakan perangkat elektronik. Salah satunya adalah perangkat HP Android yang sudah dimiliki hampir semua kalangan masyarakat.
Terlebih lagi harga dari HP Android yang bisa dibilang cukup terjangkau, sehingga kalangan masyarakat menengah sampai dengan kebawah memungkinkan untuk menjangkaunya. Persaingan harga dari beberapa vendor HP, kini terus meningkat.
Maka dari itu, ada beberapa vendor yang menghadirkan HP dengan hwrga mudah. Meski murah, tapi untuk masalah kualitas sudah tidak perlu diragukan lagi.
Dengan HP Android, kamu bisa melakukan beberapa aktivitas harian dengan mudah. Salah satu contohnya adalah mencari uang melalui HP Android.
Sudah banyak orang yang sukses dengan menjalankan bisnis online hanya dengan smartphone Android dan koneksi internet. Salah satunya adalah bermain game, dimana ada banyak jenis permainan yang bisa dimainkan untuk bisa menghasilkan uang
Selain game, ada juga beberapa aplikasi di Android yang memungkinkan kamu untuk menghasilkan uang. Contohnya adalah aplikasi Wattpad.
Apa Itu Aplikasi Wattpad
Wattpad adalah aplikasi baca berita yang menyediakan banyak sekali pilihan cerita menarik untuk kamu baca. Selain itu, kamu yang mempunyai bakat menulis cerita juga memungkinkan untuk unggah hasil karya di dalam aplikasi tersebut.
Ada banyak sekali karya tulis yang bisa ditemukan di dalam aplikasi ini, mulai dari cerpen, cerita bersambung, puisi, artikel dan lain-lain. Karya tulis yang diunggah di dalam aplikasi Wattpad ini akan memberikan si penulis yang dari hasil karya tersebut. Hal ini tentunya bisa menjadi jalan terbaik bagimu agar bisa menghasilkan uang dengan mudah.
Cara Mendapatkan Uang Dari Aplikasi Wattpad Android
Wattpad menjadi salah satu platform baca cerita yang paling populer di kalangan anak muda sampai dewasa. Di dalam aplikasi tersebut ada banyak sekali jud cerita dari beberapa genre, seperti romantis, horor dan lain-lain.
Selain dijadikan sebagai aplikasi hiburan, Wattpad juga memungkinkan kamu untuk bisa menghasilkan uang. Bahkan, uang yang dihasilkan cukup besar dan mungkin setara dengan gaji karyawan di suatu perusahaan. Sebagai berikut adalah cara mendapatkan uang dari Aplikasi Wattpad :
-
Posting Karya Tulis di Wattpad
Karena Wattpad sebagai pladoem baca dan tulis cerita, maka cara pertama agar mendapatkan uang dari aplikasi tersebut adalah membuat karya tulis. Di dalam hal ini, kamu bisa menulis cerita menarik yang nantinya diposting pada akun Wattpad.
Tentunya kamu perlu membuat akun terlebih dahulu agar bisa memposting cerita pendek maupun bersambung. Buatlah cerita secara konsisten dengan judul berbeda-beda maupun meneruskan cerita yang sudah di posting sebelumnya.
Strateginya awalnya kamu bisa memposting banyak judul cerita terlebih dahulu. Apabila ada salah satu atau beberapa cerita yang viral, maka bisa meneruskan ke postingan baru.
-
Memanfaatkan Fitur Paid Stories
Di dalam Wattpad, ada fitur yang bernama Paid Stories. Paid stories adalah salah satu fitur yang sangat menguntungkan bagi para penulis. Kamu yang sudah mempunyai banyak pengikut dan pembaca di aplikasi Wattpad, maka bisa mengaktifkan fitur satu ini.
Pada saat kamu ingin mengaktifkan fitur ini, maka akan mengharuskan pembaca untuk melakukan pembayaran menggunakan sejumlah koin agar mendapatkan akses ke semua cerita milikmu. Dari sini poin yang kamu terima visa ditukarkan atau dirubah menjadi uang tunai, ketika sudah mencapai jumlah yang telah ditentukan.
-
Menjadi Penulis Bayangan
Di dalam Wattpad ada banyak orang yang sudah bergabung dan mengunggah karya tulis ceritanya disana. Ada beberapa dari mereka yang sudah mempunyai banyak pengikut dan tulisannya dinantikan oleh pengguna lain.
Terkadang hal ini memberikan tekanan tersendiri bagi para penulis yang membuatnya tidak sanggup menulis banyak cerita maupun menyembunyikan cerita sudah asa. Dengan hal ini, penulis yang sudah terkenal dan mempunyai banyak pengikut akan meminta orang lain untuk melanjutkan cerita maupun menulis baru.
Cara ini harus kamu lakukan agar tidak kehilangan pengikut, karena karya tulis yang telah berhenti atau macet. Dari sini kamu bisa mengajukan diri sebagai penulis bayangan dan memposting cerita yang kamu buat di dalam aplikasi tersebut.
-
Mengikuti Lomba atau Kompetisi Menulis
Sebagai penulis, tentunya terus mengasah skill menulis supaya semakin berkembang. Hal ini, kamu bisa menguji keterampilan kamu di dalam bidang menulis dengan mengikuti beberapa kompetisi di Wattpad. Kompetisi semacam ini emmang sering diadakan oleh aplikasi Wattpad dan pastinya dengan berapa hadiah menggiurkan.
Kamu juga bisa berhadapan dengan penulis lain yang ada didalam aplikasi Wattpad. Kerahkan semua skill menulismu supaya visa menyabet gelar juara di kompetisi tersebut.
Hadiah yang diberikan tentunya sangat bervariasi dan tergantung dari pihak penyelenggara lomba itu sendiri. Selain itu, penyelenggara juga akan memberikan persyaratan umum yang harus dipenuhi oleh semua peserta agar bisa mengirim kompetisi tersebut.
-
Promosi Menggunakan Media Sosial
Tulisan yang sudah kamu unggah di Wattpad akan mempunyai peluang untuk viral dan mendatangkan banyak pembaca, ketika memposting juga di beberapa akun media sosial. Misalny, kamu mempromosikan di TikTok, Instagram, Facebook, Twitter, Whatsapp dan lain-lain.
Buat kata-kata promosi yang menarik supaya orang-orang penasaran dan akhirnya mengunjungi halaman cerita Wattpad kamu. Apabila kamu mempunyai budget lebih, maka bisa memanfaatkan fitur paid orkmotw yang telah tersedia di beberapa platform media sosial.
Misalnya, kamu menggunakan Facebook Ads, Instagram Ads, TikTon Ads dan lain-lain. Cara ini akan memaksimalkan jangkauan postingan tulisan yang kamu buat dan promosikan di beberapa akun media sosial.
Itulah dia cara mendapatkan uang dari aplikasi Wattpad. Semoga informasi diatas bisa membantu, khususnya kamu yang mempunyai bakat menulis.